Top

PT Tohoma Mandiri - Assembling Innovation

PT Tohoma Mandiri sudah menjadi penyedia & distributor utama Tangki GFS / TANGKI ENAMEL di seluruh Indonesia. Progress pekerjaan tangki GFST ukuran 500m3 di Peureulak Barat, Aceh Timur, Indonesia dimulai pada tanggal 15 Februari 2022. Persiapan pembuatan tangki GFST dimulai dari pembuatan pondasi awal, kemudian mempersiapkan part-part tangki untuk digabungkan.

Pekerjaan tangki GFST biasanya memakan waktu 3 – 4 minggu tergantung dari ukuran tangki tersebut dan tentu juga dikerjakan oleh tim yang profesional dibidangnya, sehingga kami dapat menjamin kualitas dan ketepatan waktu pengerjaan dengan baik.

Kami selalu mengutamakan kualitas dan ketahanan produk Glass Fused Steel Tank dan aksesorisnya dalam kondisi aplikasi yang paling ekstrim. Project Tangki GFST ukuran 500m3 di Peureulak Barat, Aceh Timur diperkirakan akan selesai pada tanggal 3 Maret 2022.

Dalam sebuah pabrik atau kegiatan konstruksi besar, coba perhatikan satu benda penting yang wajib ada. Itu adalah tangki sebagai penampungan berbagai hal terkait aktivitas tersebut. Tangki yang bagus kini telah ditemukan dengan teknologi Glass Fused Steel Tank dimana lebih berkualitas karena anti karat serta jauh tahan lama daripada jenis lainnya.

Penggunaan Glass Fused Steel Tank pada Beberapa Kegiatan

Di kehidupan sehari-hari, manusia selalu membutuhkan wadah besar sebagai penampungan air hingga cairan dari kegiatan dalam rumah tangga. Selain itu, aktivitas industri juga konstruksi memerlukan tangki tersebut dengan jenis serta ukuran beragam. GFS Tank menjadi pilihan terbaik karena bisa dipakai untuk berbagai kegunaan. Cek fakta teknologi ini berikut.

Ramah Lingkungan

Hal yang paling penting dalam memproduksi barang-barang besar untuk kegunaan yang besar pula harus memperhatikan sifat ramah lingkungannya. GFS Tank ini merupakan sebuah penyatuan kaca dengan baja supaya lebih kokoh dan ramah lingkungan. Proses peleburan baja ini akan lebih tahan terhadap abrasi serta pH tepat dipakai untuk larutan sejenis alkali.

Tahan Api dan Tampilan Tank Lebih Cerah

Seperti yang Anda ketahui, material dari kaca dan baja mempunyai sifat anti terbakar. Dengan demikian memberikan rasa aman serta nyaman pada penggunaan jangka panjang. Kaca di dalamnya menyatu ke panel bagian tangki baja. Steel tersebut lalu diberikan lapisan polimer di bagian luar dan dalam. Bahan polimer coated ini lebih solid, halus, serta menghasilkan tampilan cerah.

Merupakan Komponen Penting pada Teknologi Lingkungan

Masih berkaitan dengan unsur ramah lingkungan sebelumnya, teknologi GFS ini dianggap sangat penting pada teknologi lingkungan. Sebut saja, adanya tangki pengolahan air limbah, digester anaerobik, hingga sebuah penyimpanan yang tahan terhadap api serta anti korosi. Oleh sebab itu, penggunaan teknik finishing tersebut dinilai memberikan keuntungan lebih.

Dapat Menyimpan Air dengan Teknologi Water Treatment System

Untuk memperoleh kualitas air yang bagus dan tidak menimbulkan suatu gangguan terhadap kesehatan dan lingkungan, maka memilih tangki terbaik perlu dilakukan. Dalam hal ini, GFS Tank dapat dikombinasikan dengan penggunaan teknologi Water Treatment System supaya kualitas air tetap terjaga, terutama di kawasan dengan air kurang baik, seperti pabrik.

Tahan Lama untuk Menyimpan Bahan Kimia Tingkat Asam Tinggi

Pada kebutuhan penyimpanan menggunakan tank dengan skala besar, biasanya dipakai pada sebuah industri. Salah satunya adalah menyimpan bahan-bahan asam atau basa dengan tingkat tinggi. GFST ini memberikan jaminan anti korosi terhadap tingkat keasaman maupun basa sehingga akan tahan lama digunakan hingga bertahun-tahun.

Tohoma.co.id, Menyediakan Ragam Kebutuhan Tangki GFS

Jika Anda bingung mencari brand terbaik dengan produk GFS berkualitas, maka pilih saja Tohoma.co.id. Ada banyak produk yang disediakan menggunakan standar teknologi ketat. Lihat berbagai pilihan produknya melalui website dan pilih sesuai kebutuhan Anda.

Baca Juga : Simak Keunggulan Gfst Tank Dibandingkan Jenis Lainnya

Itulah ulasan tentang fakta dari Glass Fused Steel Tank. Penggunaan yang beragam dengan keunggulannya, bisa Anda pertimbangkan untuk dapatkan pilihan terbaik.

Pernahkah Anda mendengar istilah GFST? Ini merupakan sebuah teknologi penyatuan dua lapisan dengan menggunakan suhu panas 800-900 ℃. Ini dipakai supaya mendapatkan gabungan kohesi dan kekuatan paling bagus. Kaca pada GFST Tank bisa bertahan hingga bertahun-tahun dengan syarat kondisi dari area penempatan terbuka.

Proses Produksi dari Glass Fused Steel Tank

Kombinasi dari kekuatan baja serta fleksibilitas dengan korosi lapisan kaca membuat produk dihasilkan sangat bagus serta berkualitas. Dalam proses pembuatannya, semua komponen email dilakukan pemeriksaan memakai daya sampai 1500V. Untuk lebih memahami langkah-langkah pembuatannya, simak penjelasan di bawah ini.

Pemotongan Memakai Mesin CNC

Tahapan paling awal dalam proses produksi adalah menyiapkan bahan-bahan email. Setelah itu, akan dilakukan pemotongan memakai mesin bernama CNC. Ini adalah Computer Numerical Control dimana dipakai dalam memotong berbagai material, mulai dari kayu, metal, baja, besi, dan lain sebagainya. Langkah pertama ini dilakukan oleh profesional.

Menyemprot Lapisan Email

Dalam memproduksi sebuah tank memakai teknologi GFST, maka setelah bahan-bahan dipotong, maka langkah selanjutnya adalah menyemprot lapisan email. Ini dilakukan supaya material tersebut mempunyai daya tahan terhadap korosi, adhesi, dan sejenisnya. Dengan begitu, produk akan tetap awet di berbagai lokasi penempatan nantinya.

Melakukan Pembakaran dengan Suhu Tinggi

Langkah yang paling penting dari produksi Glass Fused Steel ini adalah pembakaran. Kegiatan pembakaran tersebut dilakukan dengan memakai tungku pengeringan. Suhu yang dipakai juga sangat besar antara 820 °C – 930 °C. Melalui pembakaran suhu tinggi akan dibuat bentuk gabungan atau peleburan dua lapisan.

Mengecek Kualitas

Proses setelah dibakar berikutnya yaitu dilakukan kegiatan pengecekan kualitas. Menggunakan standar yang ketat, maka dalam tahapan satu ini dibuat sebuah tes dengan memeriksa setiap lembaran email material. Aktivitas mengecek mutu dari benda atau produk tersebut bernama tes liburan dengan menggunakan daya kekuatan mencapai 1500V.

Pengantaran Barang

Apabila Anda membeli produk dari pabrik pembuatan tank jenis ini, maka akan langsung menemukan yang sudah jadi. Setelah melakukan pemesanan sesuai kebutuhan, selanjutnya dilakukan pengiriman sesuai wilayah. Pada kegiatan pemasangan nantinya, menyesuaikan area serta pasti dilakukan oleh tim ahli untuk mendapatkan ketepatan posisi.

Produk dari Tohoma.co.id Menjadi Pilihan Terbaik

Bagi Anda yang sedang mencari GFST tank, maka bisa memilih produk dari Tohoma.co.id. Ini adalah perusahaan yang menyediakan layanan chemical untuk industri, grinding, Storage Tank Industry hingga Glass Fused Steel. Pilih tangki sesuai kebutuhan dengan jaminan kualitas terbaik.

Baca Juga : Simak Keunggulan Gfst Tank Dibandingkan Jenis Lainnya

Itu dia ulasan tentang bagaimana proses produksi GFST Steel yang mempunyai beberapa tahapan. Menggunakan material dan teknologi bagus, maka hasil produknya memiliki kelebihan tersendiri dibandingkan macam lainnya. Ini cocok dipakai untuk berbagai penyimpanan besar, seperti air sampai dengan limbah pabrik industri.

Melihat bidang industri, air minum, hingga pembuangan lumpur dan limbah di perkotaan yang berkembang tidak lepas dari adanya satu benda, yaitu tank. Jenis yang mempunyai kekuatan, anti korosi, hingga fleksibilitas terbaik adalah gfst tank. Ini merupakan Glass Fused Steel dimana mempunyai komponen penyusun berkualitas untuk berbagai keperluan.

Keunggulan Gfs Tank

Tank merupakan sebuah wadah besar yang biasanya digunakan untuk menampung berbagai macam isian, mulai dari air hingga limbah pabrik-pabrik industri. Penempatannya bisa di banyak area tergantung kebutuhan. Jenis Gfs Tank sendiri menjadi pilihan karena mempunyai beberapa keunggulan seperti di bawah ini.

1. Adhesi Lebih Kuat

Bagi Anda yang membutuhkan penyimpanan berupa tangki untuk kapasitas sedang hingga besar, maka pilihan Glass Fused Steel sangatlah bagus. Produk jenis satu ini mempunyai adhesi yang kuat. Adanya sistem adhesi serta ketahanan kaca kokoh tersebut akan tahan terhadap terjadinya korosi sehingga produk selalu awet atau tahan lama.

2. Tahan UV (Ultraviolet)

Bahan dari steel untuk membuat tanki ini dari brand terbaik akan menggunakan kualitas yang sesuai standar. Salah satunya adalah dengan adanya kekuatan terhadap abrasi serta paparan dari sinar ultraviolet (uv). Oleh sebab itu, meskipun telah digunakan dalam jangka waktu lama, kondisi dari tank tetap tampak bagus sehingga bisa menekan biaya perawatannya.

3. Tidak Membutuhkan Aplikasi Lapisan Berulang

Keuntungan berikutnya dari penggunaan Gfst adalah tidak membutuhkan aplikasi untuk melapisi secara berulang-ulang. Kegiatan pelapisan tersebut memiliki sifat seumur hidup. Dengan demikian, tidak membutuhkan pengulangan untuk menjaga sistemnya tetap bagus. Ini tentu sangat menguntungkan karena lebih awet.

4. Proses Pelapisan di Pabrik Langsung

Ketika akan menggunakan tank jenis Gfst ini, maka pengguna akan mengetahui bahwa pembuatan atau proses pelapisannya dilakukan di pabrik. Hal tersebut menjadi sebuah indikasi konsistensi karena tidak dilihat dari kondisi lokasi. Jadi, dimanapun penempatannya, kualitas yang akan diperoleh tetaplah sama.

5. Bentuknya Modular

Kelebihan dari Gfst yang sangat menarik selanjutnya adalah bahwa salah satu desainnya modular. Itu menunjukkan bahwa dalam proses pembuatannya tidak memerlukan sebuah tempat khusus. Dengan demikian, akan langsung dibuat sesuai kebutuhan memakai standar yang diawasi secara ketat.

Pilih Tohoma.co.id untuk Urusan Glass Fused Tank Terbaik

Anda bisa dapatkan produk berkualitas dengan memilih brand tahoma.co.id. Ini merupakan merk terbaik dan sudah berpengalaman dalam dunia tanki jenis Gfst. Kunjungi gerai yang ada di berbagai kota di Indonesia. Selain itu, terdapat pula berbagai layanan untuk perkembangan industri Anda.

Itulah ulasan tentang sejumlah keunggulan gfst tank. Pilih produk sesuai kebutuhan dan dapatkan ragam kelebihannya untuk mendapatkan jaminan fungsional paling tahan lama. Jenis teknologi tersebut menjadi pilihan banyak orang untuk dipakai menampung air, limbah, dan lain sebagainya.

gfst_header

PERKENALAN TEKNOLOGI TANGKI GFS

Teknologi pelapisan premium di pasar tangki penyimpanan untuk energi biogas, penyimpanan air industri dan perkotaan. Setelah menembak pada suhu tinggi 820 – 930 derajat Celcius, kaca cair bereaksi dengan permukaan baja untuk membentuk keadaan inert dan ikatan anorganik, yang menggabungkan sifat ketahanan fisik dan kimia kaca dengan struktur permukaan ultra-halus yang sangat baik. kaca berkualitas.

WHY CHOOSE GFST TANK

  • Instalasi Mudah: Pra-Fabrikasi, Cepat dan Efisien
  • Investasi Modal Rendah: Biaya perawatan rendah.
  • Tahan sampai 30 Tahun: Ketahanan korosi yang tinggi, Asam dan Alkali.
  • Penampilan menarik dan tahan lama : Warna bisa disesuaikan.
  • Kontrol Kualitas: Menurut standar internasional.
  • Fleksibilitas: renovasi, dapat dipindahkan ke lokasi yang berbeda.

HUBUNGI KAMI

T : +62 21 2270 8888
F : +62 21 2270 8999

KUNJUNGI KAMI

18 Office Park Lantai 15, Unit G, Jl.T.B. Simatupang No.18 Jakarta Selatan 12520, Indonesia

KIRIM EMAIL

Umum: info@tohoma.co.id
Penjualan: sales@tohoma.co.id